.

Bulan Di Ranting Cemara Lyrics

Lepas senja
Remang melingkar langit
Tak terasa rindu
Mulai bangkit
Janji alam...
Di malam ini
Rembulan 'kan datang menyinari
Citra alam
Kadang membawa suka
Ada bulan
Di ranting cemara
Rindu rindu
Makin menderu
Ku ingin...
Kau ada di sisiku
Oh... oh... oh...

Esok hari
Setelah engkau kembali
Ku 'kan datang menemuimu
Bercerita
Betapa rindu hatiku
Malam itu
Ku hanya sendiri
Bisik ranting cemara
Bulan tersenyum manja
Rinduku padamu
Semakin dalam
Lepas senja
Remang melingkar langit
Tak terasa rindu
Mulai bangkit
Janji alam...
Di malam ini
Rembulan 'kan datang menyinari
Citra alam
Kadang membawa suka
Ada bulan
Di ranting cemara
Rindu rindu
Makin menderu
Ku ingin...
Kau ada di sisiku
Oh... oh... oh...
Esok hari
Setelah engkau kembali
Ku 'kan datang menemuimu
Bercerita
Betapa rindu hatiku
Malam itu
Ku hanya sendiri
Bisik ranting cemara
Bulan tersenyum manja
Rinduku padamu
Semakin dalam
Lepas senja
Remang melingkar langit
Tak terasa rindu
Mulai bangkit
Janji alam...
Di malam ini
Rembulan 'kan datang menyinari
Citra alam
Kadang membawa suka
Ada bulan
Di ranting cemara
Rindu rindu
Makin menderu
Ku ingin...
Kau ada di sisiku
Aah... aah... aah...
Report lyrics
Lagu-Lagu Terbaik (1980)
Kejam Bisik-Bisik Tetangga Gula-Gula Sumpah Benang Emas Tujuh Sumur Bimbang Tangis Bahagia Permohonan Mandi Madu Sampai Kapankah Gedung Tua Bulan Di Ranting Cemara Di Telan Alam Perih Pesta Panen Bisikan Kasih